Kamis, 22 Desember 2011

PELEMBUTAN CITRA (SMOOTHING) DENGAN MATLAB

Pelembutan Citra (smoothing) mempunyai tujuan mengurangi noise pada suatu image. Noisenoise tersebut muncul sebagai akibat dari hasil pensamplingan yang tidak bagus. Pixel komponen yang mempunyai noise pada umumnya memiliki frekuensi yang tinggi. Kompoen citra yang berfrekuensi rendah akan diloloskan dan komponen yang mempunyai frekuensi tinggi akan ditahan.

Pada tugas ini saya membuat pengolahan gambar dengan dengan metode pelembutan citra. Pertama, gambar diconvert menjadi noise abu-abu agar terlihat perubahan gambarnya. Kemudian, dibuat pelembutannya sehingga gambar yang kasar menjadi lebih lembut dan terlihat lebih jelas. 
Berikut tanpilan script proses pelembutan citra(smoothing) dengan MATLAB




Berikut tampilannya akhirnya :


(1) gambar setelah di noise

 (2) gambar setelah dilakukan pelembutan citra

0 komentar:

Posting Komentar